* Persiapan
- USB / Flashdisk, ( min 1 gb/sesuai dengan file .iso nya )
- File Master OS berbentuk ISO ( linux/windows).
- Komputer OS windows untuk menjalankan aplikasinya.jika belum punya Aplikasinya download si sini http://www.pendrivelinux.com/downloads/Universal-USB-Installer/Universal-USB-Installer-1.8.6.8.exe
* Keunggulan dari Universal USB Installer
- File size nya kecil.
- Tidak perlu install, karena aplikasinya portable, cukup di jalankan saja.
- Bisa juga di arahkan di drive harddisk klo tidak punya flashdisk, Jadi bisa install lewat harddisk sendiri.
- Prosesnya lumayan cepat.
* Pembuatan USB Installer
- Langkah pertama buka Universal USB Installer,setelah itu klik I Agree
- Setelah itu muncul tampilan di bawah ini, pilih Versi OS yang akan di jadikan USB installer ( win 7 / ubuntu, dll )
- Setelah itu rowse lokasi file iso nya yang sesuai dengan pilihan tadi ( win7 / ubuntu dll. )
- Pilih Drive targetnya ,misal drive I, ( kita anggap drive I adalah Flasdisknya ) kemudian klik create,
- Tunggu sampai proses selesai, restart komputer Anda.
* Proses install OS menggunakan USB,
- Pada booting komputer saat pertama dinyalakan pilih Boot menu tekan tombol F10 / F2 / esc / F12 / F9 dll agar dapat langsung booting lewat USB (untuk masing2 tipe komputer atau laptop berbeda-beda tergantung tipe motherboardnya).
- Untuk Boot lewat USB pilih USB Fdd / Removable Device atau juga terkadang langsung nama Flasdisknya.
Okey, sekian dulu gan , semoga tutorial ini bermanfaat :*
0 komentar:
Posting Komentar
Terima kasih telah berkunjung ke AShare Blogging, Jika Kamu mempunyai kritik dan saran bisa langsung comment ke form komentar ini atau bisa PM YM saya. Salam #BLOGGERINDONESIA